Contoh Visi Sekolah Dasar

Contoh visi sekolah dasar
Visi, Misi dan Tujuan Sekolah
- Mewujudkan pendidikan untuk menghasilkan prestasi dan lulusa berkwalitas tinggi yang peduli dengan lingkungan hidup.
- Mewujudkan sumber daya manusia yang beriman, produktif, kreatif, inofatif dan efektif.
- Mewujudkan pengembangan inovasi pembelajaran sesuai tuntutan.
Apa visi misi SD?
“Terwujudnya Siswa Beriman dan Taqwa, Berprestasi, Berbudaya dan Berwawasan Lingkungan”. Melaksanakan pembelajaran yang inovatif, efektif dan partisipatif. Meningkatkan prestasi akademik, non akademik dan prestasi di bidang keagamaan. Meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM) warga sekolah.
Apa yang dimaksud dengan visi sekolah?
Visi merupakan harapan cita-cita yang ingin dicapai oleh sekolah. Visi seklah dijadikan sebagai cita-cita bersama warga sekolah dan segenap pihak yang berkepentingan pada masa yang akan datang, mampu memberikan inspirasi, motivasi dan kekuatan pada warga sekolah dan segenap pihak yang berkepentingan.
Apa saja 8 misi pendidikan di sekolah?
Misi Sekolah:
- Mewujudkan kondisi tempat belajar yang kondusif.
- Melaksanakan Pembelajaran berkarakter.
- Membina dan Menumbuhkan nilai-nilai Seni dan budaya di Kalangan Siswa.
- Membina dan Menumbuhkan Budaya disiplin berkarakter.
- Melatih /Menumbuhkan Semangat Beraktifitas dalam Mendesain Kerajinan Tangan.
Apa tujuan pendidikan di SD?
Sedangkan tujuan pendidikan sekolah dasar adalah meletakkan dasar kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta keterampilan untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut. dengan demikian siswa dapat memiliki dan menanamkan sikap budi pekerti terhadap sesama.
Apa arti dari visi?
Visi merupakan suatu rangkaian kata yang di dalamnya terdapat impian, cita-cita atau nilai inti dari suatu lembaga atau organisasi. Bisa dikatakan visi menjadi tujuan masa depan suatu organisasi atau lembaga.
Langkah langkah menyusun visi dan misi sekolah?
Cara Membuat Visi Sekolah
- Mudah diingat.
- Singkat, maksimal delapan kata.
- Menarik perhatian warga sekolah dan Stakeholders sekolah.
- Memberi inspirasi menantang untuk mencapai prestasi di masa yang akan datang.
- Berfungsi sebagai titik temu dengan Stakeholders.
Apa tujuan kita ke sekolah?
Tujuan sekolah sebagai bagian dari tujuan pendidikan nasional adalah meningkatkan kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta keterampilan untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut.
Apa manfaatnya bagi anak sekolah dasar?
Tujuan pendidikan Sekolah Dasar dapat diuraikan secara terperinci, seperti berikut : Memberikan Bekal Kemampuan Membaca, Menulis, dan Berhitung. Memberikan Pengetahuan dan Ketrampilan Dasar yang bermanfaat bagi siswa sesuai dengan tingkat perkembangannya. Mempersiapkan Siswa untuk Mengikuti Pendidikan di SLTP.
Apa beda visi dan misi sekolah?
Visi adalah tujuan, masa depan, cita-cita, hal yang ingin dilakukan. Misi adalah langkah, bentuk atau cara serta bagaimana untuk mewujudkannya.
Bagaimana membuat visi dan misi?
Cara membuat visi misi perusahaan
- Tentukan tujuan perusahaan.
- Pertimbangkan nilai-nilai perusahaan. ...
- 3. Jelaskan bagaimana perusahaanmu akan beroperasi. ...
- 4. Berorientasi masa depan. ...
- Jangan ambigu. ...
- 6. Letakkan pernyataan visi misi perusahaan baru kemudian bekerja.
Bagaimana cara merumuskan visi dan misi yang baik?
4 Cara Sederhana Merumuskan Visi Misi Perusahaan
- Menentukan nilai dari perusahaan Anda.
- Mengetahui target yang ingin dicapai perusahaan dengan jelas. ...
- Membuat visi yang sederhana, jelas, dan mudah dipahami. ...
- 4. Berpikir jauh ke depan.
Jelaskan apakah fungsi misi dan visi?
Secara umum, fungsi visi dan misi memiliki fungsi sebagai acuan untuk perusahaan dalam membuat langkah-langkah perubahan dalam menentukan perkembangan.
Apa yang dimaksud pendidikan dasar?
Pendidikan dasar merupakan jenjang pendidikan yang melandasi jenjang pendidikan menengah. Pendidikan dasar berbentuk Sekolah Dasar (SD) dan Madrasah Ibtidaiyah (MI) atau bentuk lain yang sederajat serta Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Madrasah Tsanawiyah (MTs), atau bentuk lain yang sederajat.
Apa yang dimaksud program sekolah?
Jadi program sekolah adalah program pendidikan yang diterapkan khusus untuk sekolah tertentu saja sesuai dengan tujuan yang di inginkan sekolah yang disesuaikan dengan kekhasan yang ada disekolah. Sehingga program satu sekolah bisa berbeda dengan sekolah yang lainnya.
Jelaskan apa yang dimaksud dengan masa anak-anak sekolah dasar?
Anak sekolah dasar yaitu anak yang berusia 6-12 tahun, memiliki fisik lebih kuat yang mempunyai sifat individual serta aktif dan tidak bergantung dengan orang tua.
Apa yang dimaksud visi dan misi serta contohnya?
Visi adalah gambaran besar, tujuan utama dan cita-cita suatu perusahaan, instansi, pribadi atau organisasi di masa depan. Visi berupa cita-cita jangka panjang dan berorientasi kedepan. Misi berupa cita-cita jangka pendek dan berorientasi masa kini.
Apa itu visi dan misi diri sendiri?
Pengertian Visi Misi Pribadi Visi menjadi motivasi yang akan mendorong seseorang untuk meraih cita-citanya. Di sisi lain, misi pribadi merujuk pada pernyataan yang mendefinisikan makna dan tujuan dalam hidup. Pernyataan ini akan menuntun Anda untuk mengambil keputusan dan menentukan perilaku.
Apa itu visi dan misi OSIS?
Visi misi OSIS adalah rincian yang berisi tujuan dan cita-cita yang ingin dicapai selama kepengurusan. OSIS adalah Organisasi Siswa Intra Sekolah menengah yang dibentuk sebagai wadah yang menghimpun pemikiran, ide, bakat, dan kreativitas siswa.
Kriteria apa saja visi yang baik?
Menurut Wibisono (2006) sebuah visi yang baik memiliki beberapa kriteria sebagai berikut: 1. Menyatakan cita-cita atau keinginan perusahaan di masa depan. 2. Singkat, jelas, fokus, dan merupakan standart of excellence. 3. Realistis dan sesuai dengan kompetensi organisasi.
Post a Comment for "Contoh Visi Sekolah Dasar"